Hendrata yang dikonfirmasi terpisah lewat pesan WhatsApp belum memberikan tanggapan hingga berita ini ditayangkan.

Sementara Kapolres Sula AKBP Kodrat Muh Hartanto saat dikonfirmasi menyatakan akan mengecek laporan terlebih dulu.

“Saya cek dulu ya,” ujarnya.