Dengan tegas, kuasa hukum Haji Robert ini menyatakan akan mengambil langkah hukum terhadap siapapun yang terbukti memanfaatkan nama Haji Robert untuk kepentingan politik.