Orang nomor dua di Halmahera Barat ini juga telah memerintahkan Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) untuk memantau dan memberikan bantuan, jika Kieran harus menjalani operasi.
Djufri secara pribadi pun memberikan santunan berupa biaya transportasi bagi Kieran dan keluarganya ke Manado.
Tinggalkan Balasan