“Saya membuat dan menceritakan kronologis semuanya. Nanti antar ke SPKT Polres,” kata Itin.
Ini merupakan kali kedua Itin mempolisikan suaminya. Namun kali ini, ia mengaku tidak akan memaafkan RL.
“Sudah tidak akan memaafkan lagi. Sudah cukup sudah,” tegasnya.
Ia juga menegaskan akan mengadu ke Badan Kehormatan (BK) DPRD Kota Ternate.
“Sebenarnya hari ini namun tadi ketua ada turun. Nanti besok pagi,” cetusnya.
Tinggalkan Balasan