Sementara yang masih tetap yakni, Damis Basir yang ditunjuk sebagai Plt Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian Kota Ternate.
Kepala Bidang Mutasi dan Promosi BKPSDM Kota Ternate Sity Jawan Lessy mengatakan, tiga nama sebelumnya SK nya belum ditandatangani, karena tiga nama itu arahan wali kota. Penunjukan tiga pelaksana tugas itu juga merupakan kebijakan wali kota.
“SK belum tandatangan itu bisa dirubah. Kan kemarin saya bilang SK sudah ada nama, tapi belum ditandatangani,” pungkas dia.
Tinggalkan Balasan