“Menghormati paslon satu dengan yang lain adalah Bhinneka Tunggal Ika. Dan jangan saling menjatuhkan, apalagi menyinggung, menjelek-jelekkan. Terutama hindari provokasi, karena itu melahirkan konflik. Jadi pilkada ini tetap kita menjaga demokrasi yang baik, dan kita menjaga kamtibmas di Morotai mulai dari tahapan awal sampai pelantikan nanti,” tandasnya.
Tinggalkan Balasan