Arifin Samad yang dikonfirmasi terpisah membenarkan telah mengundurkan diri dari Partai Nasdem.

“Saya mengundurkan diri, karena memang saya tidak diakomodir dalam daftar caleg Partai Nasdem. Maka wajar kalau saya pindah partai bergabung dengan partai Perindo,” singkatnya.